Selamat Datang di Bumi Jagad Besemah

07 March, 2012

Uji Chi Kuadrat : pada Persepsi dan perilaku

Uji Chi Kuadrat digunakan untuk memeriksa apakah suatu variabel ada kaitannya dengan variabel lain yang menjadi perhatian.

Rumus yang dipakai adalah :

X2 hit = dimana, Eij =

Db = = 0,05 %

Persepsi

Perilaku

T

S

R

Total

T

a

b

c

M

S

d

e

f

N

R

g

h

i

O

Total

J

K

L

P

Misalnya : X2 hit = + ....

Oij = Frekuensi sel yang teramati/Frekuensi hasil pengamatan

Eij = Frekuensi sel harapan

i = Jumlah baris

j = Jumlah kolom

N = Jumlah keseluruhan baris atau kolom

Kaidah keputusan :

rs hitung ≤ rs α (n) = terima Ho

rs hitung > rs α (n) = tolak Ho

No comments:

Post a Comment